Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) – Berbicara mengenai stadion maka juga akan berhubung dengan sepak bola, dimana stadion merupakan tempat yang sering di gunakan untuk pertandingan sepak bola tidak menutup kemungkinan stadion juga sering di gunakan tempat event event besar dan bahkan menjadi tempat wisata yang bisa mendatangkan ribuan orang bahkan sampai puluhan ribu orang/ pengunjung.
Apalagi lokasi tempat Stadion Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) ini berada di tempat yang strategis yang berada di Kota Besar di Ibu Kota Negara Indonesia yakni Jakarta, yang dimana Stadion ini akan di gadang gadangkan di gunkan sebagai homebase dari Tim ternama di liga 1 Indonesia yakni Persija Jakarta dan bisa kemungkinan juga Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) ini juga bisa untuk Timnas Indonesia.
Tidak hanya sebagai Homebase dari Tim Persija Jakarta saja namun stadion ini juga sudah pernah di gunkan untuk pertandingan tingkat usia yakni Internasional Yuoch Championship 2022 yang turnamen tingkat usia yang isi oleh club besar eropa seperti Barcalona, Atletico Madrid, Garuda Sellect, dan Bali United.
Maka Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) ini sering di kunjungi oleh para pengunjung untuk bersantai dan berolahraga ringan serta ingin melihat kemegahan dari di stadion ini baik itu dari warga jakarta pusat, jakarta selatan, jakarta barat, jakarta timur dan bahkan dari sekitaran luar Jakarta juga ada yakni seperti Bekasi, Tanggerang, Depok, Bogor dan tidak menutup kemungkinan juga ada dari luar daerah Jabodetabek.
Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) adalah sebuah stadion yang akan di gunakan sebegai perhelatan sepakbola pada awalnya stadion ini memiliki nama yang berbeda nama sebelumnya adalah Stadion Bersih Manusia Wibawa (BMW), stadion ini di bangun di kawasan Papanggo Tanjung Priuk Jakarta Utara, Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) di bangun mulai pada tahun 2019 oleh Gubernur Anies Baswedan
5 Kemegahan Dari Jakarta Internasional Stadion ( JIS )
1. Atap Sistim Buka Tutup
Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) merupakan stadion yang pertama di Indonesia yang memiliki stadion yang modren dengan atapnya yang bisa sistim buka tutup, dengan mempunyai kemegahan kualitas stadion seperti ini membuat para pemain sepak bola tidak ada kendala ketika melakukan pertandingan di saat hari hujan sekalipun jadi ketika melakukan perhelatan sepak bola atau pun acara lain di dalam stadion Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) saat hari hujan maka akan tetap aman.
2. Kapasitas Penonton Jakarta Internasional Stadion ( JIS )
Tidak heran jika Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) ini merupakan menjadi stadion terbesar yang ada di Indonesia berdasarkan kapasitas kurs penonton Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) sudah mengalahkan stadion Gelora Bung Karno hanya bisa menampun jumlah penonton maksimal hanya 77.000 penonton saja, dimana Stadion JIS memiliki kapasitas yang cukup banyak yakni mencapai 82.000 kursi penonton, sehingga dengan kapasitas seperti ini menjadikan Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) menjadi stadion terbesar di Indonesia
3. Rumput Jakarta Internasional Stadion ( JIS )
Memiliki rumput yang berkualitas hal ini menjadian Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) merupakan stadion yang termegah di Indonesia, dimana stadion ini memiliki jenis rumput hibrida karena juga untuk menyesuaikan dengan iklim yang ada di Indonesia maka rumput jenis ini yang paling cocok di gunakan.
Dimana rumput jenis hibrida ini adalah jenis rumput campuran antara rumput alami dengan serat rumput buatan atau sintetis, meliki dengan tekekstur terbuka mebuat pergerakan rumput ini tidak terhalang adapun rumput hibrida hars ini juga memiliki kepadatan serat dengan kualitas tinggi yang bisa membuat meningkatkan kekuatan gesekan di permukaan hal ini bisa meminimkan kerusakan.
Adapun juga untuk kelebihan dari rumput jenis juga bisa mengurangi dari risiko cedera pemain yang dimana rumput ini memiliki permukan rumput yang datar dan tidak bergelombang, kelebihan lainnya juga ada pada rumput ini adalah apa bila terjadi hujan masuk kelapangan bisa menyerap air lebih cepat serta tidak akan menganggu pertandingan yang sedang berlangsung.
Tidak hanya Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) saja yang menggunakan rumput jenis ini namun sudah banyak juga stadion stadion besar yang ternama di eropa juga sudah menggunakan rumput jenis ini seperti Tottenham Hotspurs Stadion markas dari Tottenham Liga Inggris, serta Allianz Arena Stadium yang merupakan markas dari Bayern Munchen club ternama di Jerman.
4. Dilengkapi 2 Lapangan Latihan Jakarta Internasional Stadion ( JIS )
Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) merupakan stadion yang cukup banyak di lengkapi dengan berbagai fasilitas yang mendukung untuk olahraga khususnya sepakbola dimana di Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) ini juga sudah memiliki dua lapangan latihan.
Dimana lapangan latih ini juga sudah memenuhi dari standar Internasional , yang mana lapangan latihan Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) sudah di lengkapi dengan dua ruangan serbaguna, serta ada empat ruang ganti pemain, juga di lengkapi dengan toilet, dan juga sudah ada teribun penonton utuk lapangan latihan yang ada di Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) ini.
5. Ruang Publik Yang Memadai Jakarta Internasional Stadion ( JIS )
Demi menunjang untuk kelengkapan serta kebutuhan untuk pengunjung yang datang di Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) maka sudah dilengkapi dengan berbagai fasilitas ruang publik yang memadai seperti sudah adanya terdapat plaza tempat pembelanjaan serta dilengkapi tempat untuk sholat, di bagian timur stadion juga ada untuk bagian area komersial yang di fokuskan untuk dijadikan biaya perawatan stadion
Yang juga di stadion ini juga sudah terdapat pula urban farming di sekitar stadion yang bisa untuk meningkatkan ekonomi warga yang berada tinggal sekitar stadion, tidak hanya itu saja namun nantinya juga akan di bangun wisata air yang berada di kawasan danau sunter serta juga tersedia jogging track
Ada juga Fasilitas lainnya yakni terdiri dari 3 tingkat tribun, memiliki ruang khusus VIP, mempunyai ruang ganti untuk pemain yang modern serta mewah, memiliki lahan untuk parkir yang begitu luas yang bisa menampung 800 mobil dan 100 bus.
Nah itulah ada beberapa kemegahan yang ada di Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) yang memberikan kesan begitu mewah ketika melihat kemegahan dari fasilitas yang di stadion ini, dimana yang nantinya Jakarta Internasional Stadion ( JIS ) ini juga bakalan akan menjadi salah satu stadion yang akan di gunakan untuk perhelatan Piala Dunia U 20 tahun 2023 menadatang.
Jika Piala Dunia U20 ini memang benar benar bisa di laksanakan di Stadion Gelora Bung Karno Jakarta ini maka hal ini akan menjadi sejarah baru untuk masyakat Indonesia khususnya di Jakarta, dan tentunya akan di pastikan akan banyak pengunjung yang datang di Stadion Gelora Bung Karno Jakarta untuk bisa langsung menyaksikan pertandingan Piala Dunia U 20 tahun 2023 mendatang.
Yang pastinya penonton yang akan datang tentunya penonton yang berada di sekitar Jakarta ataupun Jabodetabek seperti dari seperti Bekasi, Tanggerang, Depok, Bogor dan tidak menutup kemungkinan juga ada dari luar daerah Jabodetabek.